![]() |
Selain itu, Divisi Investigasi DPP Banten terus berkomitmen untuk menjalankan tugas sesuai dengan instruksi pimpinan guna meningkatkan kredibilitas lembaga. Beberapa anggota yang turut berperan dalam divisi ini, antara lain Madrais, Irwan Rahman, SH, Hasan Basri, Hanafi, Arie Gayo, Apendi, dan Andi, yang diberikan mandat oleh pimpinan untuk bekerja sama secara profesional dan bertanggung jawab.
Lidik Krimsus RI berharap kehadiran dan kinerjanya dapat memberikan manfaat bagi berbagai pihak, baik pemerintah, masyarakat, TNI-Polri, maupun pejabat publik lainnya. Dengan semangat kebersamaan dan profesionalisme, lembaga ini bertekad untuk terus berkontribusi dalam menjaga keadilan dan kebenaran demi kepentingan bangsa dan negara.
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H, mohon maaf lahir dan batin.(Rais/Tim)
Komentar0